hukum kekekalan energi

Post on 03-Jul-2015

4.184 Views

Category:

Education

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

HUKUM

KEKEKALAN

ENERGI

Energi merupakan kekampuan

untuk melakukan kerja

Energi tidak dapat

diciptakan

dan tidak dapat

dimusnahkan.

Energi dapat

berubah

“bentuk.”

Energi Kinetik

▲▼

Energi Potensial

Energi Kinetik

K = ½ mv2

Energi Potensial

U = mgh

U = ½ kx2pada pegas

U = Gm1m2(1/r22 − 1/r1

2) gravitasi

Energi Mekanik

=

Energi Kinetik (K) +

Energi Potensial (U)

E = K+U

Bentuk-Bentuk Energi

Lainnya:

Energi Termal

Energi Listrik

Energi NuklirEnergi Kimia

Dan lain-lain…..

Tahukah???

2 Joule bisa

membuat tulang pahapatah.

9,8 Joule

digunakan tangan

untuk mengangkat

beban1 kg setinggi 1 meter.

213 Joule

diperoleh setiap hari

dengan memakannasi.

4200 Joule

diperlukan untuk

menaikkan suhu1 kg air sebesar 1°C.

7000000 Joule

diperlukan untukmelelehkan 1 kg timah.

50000000 Joule

dihasilkan dari

pembakaran1 kg bensin.

2000000000000 Joule

dihasilkan dari 1 kg

reaksi nuklir uranium oksida.

Di dalam Teori

Relativitas,

Einstein

menyatakan

massa bisa

diubah menjadi

energi dan

sebaliknya.

Kesetaraan Energi dan

Massa

E = mc2

<Siapa yang tidak kenal rumus ini?>

Tahukahn???

KERJA

Kerja merupakan

proses memindahkan

energi.

Syarat kerja:

Ada gaya yang

dilakukan kepada

benda, dan

benda berubah posisi.

W = Fd

Kerja mengakibatkan

energi suatu bendaberubah.

Kerja

=

PerubahanEnergi Potensial

Teorema Kerja-Energi

Potensial

W = −∆U

Kerja

=

PerubahanEnergi Kinetik

Teorema Kerja-Energi

Kinetik

W = ∆K

Gaya nonkonvensional

mengakibatkan tidak

seluruh energi diubahmenjadi kerja.

Contoh gaya

nonkonvensional yaitugaya gesekan.

Gaya gesekan

mengakibatkan

sebagian energi

berubah menjadipanas.

Panas akan mengalir

ke tempat yang bersuhu lebih rendah.

Sehingga terjadikesetimbangan termal.

Setiap merubah energi

ke bentuk energi

lainnya akanmenghasilkan panas.

Tetapi akan sulit

merubah panasmenjadi energi lain.

Maka diperlukan

penggunaan energiyang efisien.

Gunakanlah sumber

energi yang ramahlingkungan!

top related