12 s1 inggris_sitimitasari

21
INGGRIS Siti Mita Sari XII – IPS 1

Upload: tha-gya-clalu

Post on 04-Aug-2015

102 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: 12 s1 inggris_sitimitasari

INGGRIS

Siti Mita SariXII – IPS 1

Page 2: 12 s1 inggris_sitimitasari

BENDERA INGGRIS

Page 3: 12 s1 inggris_sitimitasari

SECARA ASTRONOMIS, GEOGRAFIS, DAN IKLIM

Negara Inggris berbentuk kepulauan. Inggris disebut juga

Britania raya dan Irlandia utara. Negara Inggris terletak di

barat laut Benua Eropa yang beribukota di London dengan

Luas wilayah : 318.872 KM2.

Letak astronomis : 500 lu-610 LU dan 20 BT-100 BB.

Letak geografis : Terletak di barat laut Benua Eropa.

Iklim : Iklim laut yang sejuk dan basah.

Page 4: 12 s1 inggris_sitimitasari

PETA INGGRIS

Page 5: 12 s1 inggris_sitimitasari

LOKASI LONDON DI INGGRIS

Page 6: 12 s1 inggris_sitimitasari

GEOGRAFI Inggris meliputi 2/3 pulau Britania Raya dan menerima batas

darat di utara dengan Skotlandia dan barat dengan Wales. Sedangkan di selatan Inggris dipisahkan dengan Perancis oleh Selat Inggris. Letak astronomis : 50°LU - 61°LU dan 11°BB - 15°BB

Geografi Inggris adalah letak geografis Kerajaan Inggris Raya yang terletak bagian barat laut benua Eropa.[1]Selat Channel memisahkan Kepulauan Inggris dengan daratan Eropa di bagian selatan dan Laut Utara di bagian timur.[1] Inggris Raya adalah pulau terbesar di Eropa dan terbesar ke-8 di dunia.[1] Luas wilayahnya adalah 229.898 km² yang memiliki bentang alam bervariasi.[1] Wilayah Wales dan Skotlandia bagian utara memiliki dataran yang bergunung-gunung, lalu bagian tengah dan tenggara merupakan dataran perbukitan.[1]Pesisir Inggris Raya berbatu-batu dan memiliki teluk-teluk yang dalam.[1]

Page 7: 12 s1 inggris_sitimitasari

Dataran Tinggi Selatan adalah dataran yang menjulang dari wilayah Dataran Rendah Tengah. Dataran ini membentuk perbukitan dan padang rumput. Pada bagian selatan, terdapat Perbukitan Cheviot yang menjadi batas antara Skotlandia dengan Inggris.

The Pennines adalah wilayah pegunungan yang membentang dari perbatasan Skotlandia dan melingkupi hampir separuh bagian Inggris.[2] Daerah yang disebut sebagai tulang punggung Inggris ini dikenal juga dengan nama Pennine Chain atau Perbukitan Pennine.[2] Wilayah ini kaya akan batu bara.[2]

  Wales adalah wilayah yang terbentang di sebelah barat Pennine.

[2] Sebagian besar wilayah Wales dilingkupi oleh Pegunungan Cambrian.[2] Wilayah selatan Wales kaya akan sumber tambang batu bara.[2]

Page 8: 12 s1 inggris_sitimitasari

Semenanjung Barat Daya adalah semenanjung yang berada di bagian selatan Wales di seberang Selat Bristol.[2] Wilayah ini merupakan plato dengan permukaan puncak-puncak granit.[2] Daerah dataran rendah daerah ini subur dan kaya akan hasil sayur-sayuran serta sapi perah.[2]

  Dataran Rendah Inggris mencakup keseluruhan Inggris, dari

bagian selatan Pennine dan timur Wales serta bagian Semenanjung Barat Daya.[2] Wilayah ini memiliki konsentrasi sebagian besar wilayah pertanian, industri dan permukiman Inggris Raya.[2] Dataran rendah ini mencakup dataran bergelombang luas dan terputus-putus oleh perbukitan dan punggung bukit.[2]

  Irlandia Utara adalah wilayah yang terletak di pulau Irlandia yang

memiliki pegunungan yang rendah, lembah-lembah yang dalam serta tanah yang subur.[2] Sekitar 1/5 populasi Irlandia Utara tinggal di Belfast, ibukota dan pusat industri utama.[2]

Page 9: 12 s1 inggris_sitimitasari

BATAS WILAYAH DAN KONDISI ALAM

Batas-batas : Utara adalah Samudera Atlantik dan Laut Norwegia. Timur

adalah Laut utara. Selatan adalah Selat Inggris. Barat adalah Samudera

Atlantik dan Rep. Irlandia.

Bentangan alamBerdasarkan relief dan keadaan batuannya dapat dibagi menjadi tiga bagian.

1. Kawasan bergunung-gunung di bagian barat dan utara.

2. Irlandia utara berhubungan dengan bagian barat Inggris, tepi danau

Nick, dan dataran rendah disekelilingnya menempati posisi sentral

dan merupakan sebuah cekungan di daerah Plato Basal.

3. Dataran rendah yang bergelombang di bagian timur dan selatan.

Page 10: 12 s1 inggris_sitimitasari

Inggris yang wilayahnya meliputi 2/3 pulau Britania, berbatasan dengan Skotlandia di sebelah utara dan dengan Wales di sebelah barat.

Page 11: 12 s1 inggris_sitimitasari

PETA INGGRIS

Page 12: 12 s1 inggris_sitimitasari

KEADAAN PENDUDUK DAN SISTEM PEMERIHTAHANNYA

Pada tahun 2001, jumlah penduduknya sebesar 60.000.000 jiwa. Kepadatan

penduduknya 240 jiwa/KM2. Sekitar 90% penduduk Inggris tinggal di

perkotaan. Karena wilayahnya terletak di pos terdepan, maka banyak imigran

yang menetap di Inggris. Penduduk asli di Inggris di sebut orang Inggris yang

terdiri dari Bangsa Calt dan bangsa Jerman. Imigran biasanya berasal dari

Benua Asia dan Afrika.

Bentuk pemerintahaan : Monarki Konstitusional, Kepala negara dijabat oleh

seorang ratu dan kepala pemerintahaannya dijabat oleh seorang perdana

menteri.

Bahasa resmi : Bahasa Inggris.

Nama resmi : The United Kingdom.

Bandara internasional : Heathrow Gatwick.

Mata uang : Poundsterling.

Lagu kebangsaan : God Save The Queen.

Page 13: 12 s1 inggris_sitimitasari

EKONOMINYA Perindustrian. Industrinya antara lain adalah industri berat, Locomotif,

Galangan kapal, Mobil, pesawat terbang, Kimia, ban, elektronik, tekstil, dll.

Pertambangan. Hasil tambangnya antara lain Batubara, tembaga, timah

hitam, seng, mangan, biji besi, dll.

Pertanian, Peternakan, Perikanan, dan Kehutanan. Hasil-hasilnya antara lain

Kentang dan sayur mayur, gandum, susu dan mentega, ternak babi dan

ayam, ikan-ikan, dan hasil hutan.

Perdagangan. Barang komoditas eksportnya antara lain mesin-mesin, barang

kimia, wol, tekstil sintesis, kendaraan bermotor, plat-plat baja, locomotif,

pesawat terbang, alat-alat elektronik, dll. Sedangkan komoditas importnya

antara lain Minyak bumi, kapas, karet, tembakau, belerang, dan biji besi.

Perhubungan dan pariwisata. Inggris mempunyai jaringan transportasi yang

baik. Inggris juga mempunyai banyak objek pariwisata misalnya pantai-pantai.

Page 14: 12 s1 inggris_sitimitasari

CONTOH GAMBAR BANGUNAN, SARANA DAN PRASARANA

Page 15: 12 s1 inggris_sitimitasari

POLITIK Negara politik adalah wilayah berdaulat dengan satu kerajaan.

Seluruh permukaan Bumi (tidak termasuk Antartika dengan wilayah perairan pantai dikata dibagikan antara negara geografi. Kini terdapat 192 negara yang diiktiraf Pertubuhan Bangsa-Bangsa Bersatu yaitu 191 negara dan Negara Vatikan.

Selain ini, terdapat wilayah-wilayah tidak berdaulat lain yang mahu diiktiraf sebagai negara dalam maksud di atas. Sesetengah daripada negara ini mempunyai kawalan de facto terhadap sesuatu kawasan dan populasi mereka, seperti Abkazia, tetapi tidak dikira sebagai negara kearena tidak diiktiraf sebagai mempunyai kedaulatan. Pada sebelah yang lainnya pula, di sesetengah negara yang kewujudannya diiktiraf secara antarabangsa, tiada kerajaan pusat yang berkuasa atau terdapat keramaian kerajaan-kerajaan de facto. Kerajaan-kerajaan ini tidak dikatakan mempunyai negara sendiri, tetapi berdiri diatas wilayah negara berkenaan.

Page 16: 12 s1 inggris_sitimitasari
Page 17: 12 s1 inggris_sitimitasari
Page 18: 12 s1 inggris_sitimitasari

KEBUDAYAAN

Inggris mempunyai kebudayaan yang sangat tua dalam bidang musik dan

seni rupa di London. Museum yang terkenal di Inggris antara lain adalah

Museum Galeri nasional, Albert, dan Victoria. Di Inggris juga terdapat

perpustakaan terbesar di bumi yaitu The British Library.

Page 19: 12 s1 inggris_sitimitasari

MENARA LONDONSITUS WARISAN DUNIA UNESCO

Page 20: 12 s1 inggris_sitimitasari
Page 21: 12 s1 inggris_sitimitasari